Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > DISKUSI > Lounge

Lounge Berita atau artikel yang unik, aneh, dan menambah wawasan semuanya ada disini dan bisa dishare disini.

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 27th May 2012
bakriegroup's Avatar
bakriegroup bakriegroup is offline
Ceriwis Addicted
 
Join Date: May 2012
Posts: 4,192
Rep Power: 19
bakriegroup mempunyai hidup yang Normal
Default Bocoran Blackberry Orlando





Piranti keras dari BlackBerry terus bermunculan. Kurang lebih selama hampir satu hari penuh dari sumber media RIM, sebuah foto telah terlihat yang menunjukkan tentang apa yang bakal menjadi model terbarunya, BlackBerry Orlando.



NB44 mencoba menjabarkan foto tersebut dan mengungkapkan bahwa desain BlackBerry Orlando mirip dengan BlackBerry Curve tetapi juga memiliki input berupa Touchscreen disamping trackpad yang sudah ada. Sayangnya belum ada spec-sheet resmi mengenai detail dari BlackBerry Orlando ini.



Seperti kebanyakan BlackBerry baru yang terus-terusan bermunculan, BlackBerry Orlando pun diramalkan sudah menggunakan BBOS 6.1. Dari sisi performa, RIM masih setia dengan spec processor single-core 1,2 GHz Snapdragon yang akhir-akhir ini marak digunakan. Menilik dari sisi harga, RIM mencoba meraih angka penjualan melalui Orlando juga melalui beberapa kelompok varian keluaran terbaru dari BlackBerry.



Dengan keluarnya sekian banyak varian baru dari BlackBerry, apakah sobat jagatponsel berpendapat bahwa RIM membuat keputusan yang tepat dengan mempertahankan desain yang sudah ada sambil memperbaharui spec hardwarenya, atau apakah sobat pecinta BlackBerry berharap akan adanya inovasi lebih?



semoga aja harganya ngga mahal







Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 12:18 PM.


no new posts