Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > DISKUSI > Business > Dunia Kerja

Dunia Kerja Tips-tips dan cerita seputar dunia kerja

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 25th October 2010
satisfactionist's Avatar
satisfactionist satisfactionist is offline
Ceriwiser
 
Join Date: Oct 2010
Posts: 456
Rep Power: 16
satisfactionist ceriwis bangetsatisfactionist ceriwis bangetsatisfactionist ceriwis bangetsatisfactionist ceriwis bangetsatisfactionist ceriwis bangetsatisfactionist ceriwis banget
Default Tips Sukses Dalam Bekerja

Tips Sukses Dalam Bekerja


Sukses, banyak orang yang menginginkan untuk menjadikan hidupnya menjadi seperti itu, sukses. Sukses dalam berbagai bidang; sukses dalam asmara, sukses dalam studi/sekolah, atau sukses dalam mengejar karir/bekerja. Tapi bagaimana menjadi sukses itu? sukses merupakan suatu proses untuk mencapai tujuan yang kita inginkan dan sukses bukan merupakan akhir dari proses karena sukses merupakan awal dari proses sebelumnya.

Sukses adalah dambaan setiap orang, dan berikut ini beberapa tips untuk sukses dalam bekerja. Dalam dunia kerja, seperti halnya pada pertandingan sepak bola/olah raga, dimana mengenal kompetisi atau persaingan untuk mencapai kesuksesan dalam berkarir. Berikut ini beberapa tips yang mungkin berguna untuk meraih sukses dalam bekerja:

1. Selalu bersikap dan berfikir dalam positive thinking dan optimis
2. Menjalin kerjasama yang baik dengan rekan kerja lainnya
3. Bersikaplah �dewasa� dengan mengakui kesalahan jika hal itu memang kesalahan dari kita tanpa menyalahkan pihak/orang lain.
4. Pahami aturan-aturan tertulis maupun tak tertulis dalam perusahaan kita bekerja, sebelum berkompetisi mencapai target karir tertentu
5. Kembangkan terus sikap bertoleransi dan saling menghormati rekan kerja.
6. Meskipun ada perbedaan dengan rekan kerja, tetap hargai mereka meskipun hal itu merupakan kelemahan dan kekuatan mereka.
7. Ciptakan suasana dan kondisi yang rapi didalam tempat kerja agar bisa lebih konsentrasi
8. Buatlah prioritas dalam setiap tindakan/proses
9. Jangan pernah ragu-ragu didalam membantu rekan kerja ketika mereka mengalami kesulitan dalam menyelesaikan tugas
10. Jangan pernah iri/dengki hati ketika rekan kerja meraih kesuksesan tetapi jadikan sebagai pemicu untuk lebih berusaha dalam mencapai sukses
11. Disiplin, seperti pada point ke delapan, rencana dan pengaturan waktu sesuai yang di jadualkan
12. Ketika mengalami kegagalan, intropeksi diri dan selalu optimis untuk mencapai kesuksesan dimasa depan.



kalo berkenan minta melon dan thanks nya ya..



Last edited by satisfactionist; 27th October 2010 at 10:37 AM.
Reply With Quote
  #2  
Old 25th October 2010
greymon's Avatar
greymon greymon is offline
Ceriwiser
 
Join Date: Oct 2010
Location: kedah,malaysia-palembang
Posts: 377
Rep Power: 15
greymon sebentar lagi akan terkenalgreymon sebentar lagi akan terkenal
Default

jangan gegabah
Reply With Quote
  #3  
Old 25th October 2010
satisfactionist's Avatar
satisfactionist satisfactionist is offline
Ceriwiser
 
Join Date: Oct 2010
Posts: 456
Rep Power: 16
satisfactionist ceriwis bangetsatisfactionist ceriwis bangetsatisfactionist ceriwis bangetsatisfactionist ceriwis bangetsatisfactionist ceriwis bangetsatisfactionist ceriwis banget
Default

Quote:
Originally Posted by greymon View Post
jangan gegabah
betul sekali ndan
Reply With Quote
  #4  
Old 25th October 2010
satisfactionist's Avatar
satisfactionist satisfactionist is offline
Ceriwiser
 
Join Date: Oct 2010
Posts: 456
Rep Power: 16
satisfactionist ceriwis bangetsatisfactionist ceriwis bangetsatisfactionist ceriwis bangetsatisfactionist ceriwis bangetsatisfactionist ceriwis bangetsatisfactionist ceriwis banget
Default

sundul dulu deh
Reply With Quote
  #5  
Old 25th October 2010
greymon's Avatar
greymon greymon is offline
Ceriwiser
 
Join Date: Oct 2010
Location: kedah,malaysia-palembang
Posts: 377
Rep Power: 15
greymon sebentar lagi akan terkenalgreymon sebentar lagi akan terkenal
Default

Quote:
Originally Posted by satisfactionist View Post
betul sekali ndan
rajin-rajin nyeriwis
Reply With Quote
  #6  
Old 27th October 2010
satisfactionist's Avatar
satisfactionist satisfactionist is offline
Ceriwiser
 
Join Date: Oct 2010
Posts: 456
Rep Power: 16
satisfactionist ceriwis bangetsatisfactionist ceriwis bangetsatisfactionist ceriwis bangetsatisfactionist ceriwis bangetsatisfactionist ceriwis bangetsatisfactionist ceriwis banget
Default

Quote:
Originally Posted by greymon View Post
rajin-rajin nyeriwis
dasar wong ndesoooo
Reply With Quote
  #7  
Old 11th December 2010
duda's Avatar
duda duda is offline
Ceriwiser
 
Join Date: Nov 2010
Posts: 305
Rep Power: 27
duda is very very important personduda is very very important personduda is very very important personduda is very very important personduda is very very important personduda is very very important personduda is very very important personduda is very very important personduda is very very important personduda is very very important personduda is very very important person
Default

siap ndan .. akan dilaksanakan biar sukses
Reply With Quote
  #8  
Old 15th December 2010
dikzzz's Avatar
dikzzz dikzzz is offline
Moderator
 
Join Date: Jul 2010
Posts: 4,960
Rep Power: 59
dikzzz is Ceriwis Prophetdikzzz is Ceriwis Prophetdikzzz is Ceriwis Prophetdikzzz is Ceriwis Prophetdikzzz is Ceriwis Prophetdikzzz is Ceriwis Prophetdikzzz is Ceriwis Prophetdikzzz is Ceriwis Prophetdikzzz is Ceriwis Prophetdikzzz is Ceriwis Prophetdikzzz is Ceriwis Prophet
Default

mungkin inti nya gmn kita bisa nyesuain diri dgn lingkungan n mampu bekerja sama
Reply With Quote
  #9  
Old 23rd October 2012
AGASYO AGASYO is offline
Ceriwiser
 
Join Date: Oct 2012
Location: java`lands
Posts: 622
Rep Power: 13
AGASYO sebentar lagi akan terkenalAGASYO sebentar lagi akan terkenal
Default

Quote:
Originally Posted by dikzzz View Post
mungkin inti nya gmn kita bisa nyesuain diri dgn lingkungan n mampu bekerja sama
setuju nih sama komandan .. tapi terkadang ada juga momment dimana ego kita lagi puncak puncaknya jadi gak bisa terima pendapat orang .
Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 10:24 PM.


no new posts