FAQ |
Calendar |
![]() |
|
Jokes Segala hal yang lucu dan kocak bisa kamu baca ataupun share disini. |
![]() |
|
Thread Tools |
#1
|
|||
|
|||
![]()
Ketika anak kedua kami sedang dalam kandungan, istri saya dan saya mengikuti kursus pra-kelahiran yang ditujukan bagi pasangan yang sudah memiliki paling sedikit satu orang anak.
Instruktur mengangkat isu mengenai anak yang lebih tua. Ia berkata seperti ini: "Beberapa orang tua," katanya, "berkata kepada anak yang lebih tua, 'kasih sangat menyayangimu dan kami memutuskan untuk membawa anak lain dalam keluarga ini'. Tapi memikirkan hal itu, bagaimana jika suatu hari suami Anda pulang ke rumah dan berkata, 'sayang, aku sangat mencintaimu aku memutuskan untuk membawa pulang istri lain'?" Salah satu perempuan di situ langsung berbicara. "Apakah dia bisa memasak??" __________________ |
#2
|
||||
|
||||
![]()
hahaha..
dodol banget.. ![]() |
#3
|
||||
|
||||
![]()
berarti yang nanya takut karna ga bisa masak..:nyahaha:kkkkkkkkkkk
|
![]() |
|
|