Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > DISKUSI > Lounge

Lounge Berita atau artikel yang unik, aneh, dan menambah wawasan semuanya ada disini dan bisa dishare disini.

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 13th February 2016
Gusnan's Avatar
Gusnan Gusnan is offline
Moderator
 
Join Date: Jun 2013
Posts: 27,623
Rep Power: 49
Gusnan memiliki kawan yg banyakGusnan memiliki kawan yg banyakGusnan memiliki kawan yg banyak
Default Aihh… Diaroma Karya Shunichi Seniman Jepang, Unik Sebesar Kuku Jempol

Diaroma Shunichi Sebesar Ibu Jari
Siapa yang tak mengenal seni miniatur yang disebut dengan Diorama. Diaroma sendiri adalah salah satu hasil karya seni yang sangat menarik untuk semua orang, pasalnya kreasi yang terbilang unik dengan pembuatan sangat sulit yaitu miniatur yang terlihat seperti nyata atau 3D baik dalam gambaran pemandangan, kendaraan, rumah, dan lainnya suka terlihat seperti aslinya dan unik. Akan tetapi, Diaroma Shunichi Sebesar Ibu Jari kali ini terbilang paling unik. Seniman asal Jepang bernama Shunichi Matsuba, bisa membawakan diaroma bentuk 3 dimensi yang terlihatsangat nyata akan tetapi uniknya ukuran dari miniatur tersebut nampak sebesar ibu jari malahan ada yang hanya sebesar kuku jari. Ternyata, dengan ukuran super kecil Diorama hasil karya Shunichi ini terbilang lebih bervariasi, ada diaroma ember, meja sampai kursi, dan semuanya sangat kecil sebesar kuku.
Paling indah adalah sebuah Miniatur mobil yang dia buat hanya sebesar ibu jari dan juga salah satu miniatur bangunan yang hanya seluas telapak tangan manusia. Pertama kali beredar, diaroma karya seniman jepang ini langsung banyak pengagumnya di sosial media. Pasalnya, sangat unik, 3D, dan kecil. Bukan hanya itu saja, diaroma tersebut terlihat detail yang nyaris sempurna.
Walaupun banyak orang yang mengelukan hasil karyanya yaitu Diaroma Shunichi Sebesar Ibu Jari, akan tetapi bagi Shunichi, jika semua hasil karyanya tersebut adalah sebagai sarana menyalurkan keahlian dan hobi semata.
Inilah 10 Foto Diaroma Shunichi Sebesar Ibu Jari:















Reply With Quote
  #2  
Old 15th June 2016
Gusnan's Avatar
Gusnan Gusnan is offline
Moderator
 
Join Date: Jun 2013
Posts: 27,623
Rep Power: 49
Gusnan memiliki kawan yg banyakGusnan memiliki kawan yg banyakGusnan memiliki kawan yg banyak
Default

skill tinggi......
Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 05:30 AM.


no new posts