
16th November 2015
|
Ceriwis Pro
|
|
Join Date: Jun 2015
Posts: 2,524
Rep Power: 14
|
|
Enrique cerezo : Antoine griezmann bisa bertahan lama

Enrique Cerezo selaku presiden Atletico Madrid mengatakan bahwa Antoine Griezmann dapat bertahan dalam klub sampai waktu yang lama.
Antoine bergabung dengan Atletico dari Real Sciedad pada musim panas lalu dan menjadi pemain paling gemilang saat Atletico sukses mearih gelat La Liga Spanyol.
Penampilan apiknya dengan membuat 25 gol dari 54 penampilan bersama pasukan Diego Simeone menarik perhatian banyak klub dari papan atas Eropa.
“Saya merasa Antoine bisa bertahan di Atletico selama sepuluh tahun kedepan,” kata Cerezo.
Pada musim ini saja, sang winger asal Prancis itu sudah membuat tujuh gol dari 14 penampilannya bersama Atletico.
KLIK DISINI
|