Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > HOBI > Sports > Sepak Bola

Sepak Bola Tempat berkumpulnya para Bola mania di seluruh tanah air. Fans ataupun pecinta bola bisa berbagi info disini.

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 5th October 2015
reizasiagian reizasiagian is offline
Ceriwis Pro
 
Join Date: Jun 2015
Posts: 2,524
Rep Power: 14
reizasiagian sebentar lagi akan terkenalreizasiagian sebentar lagi akan terkenal
Wink Sergio rico : Kami pantas menang atas barcelona



Publik akhirnya terfokus pada kekalahan Barcelona atas Sevilla dengan skor 2-1, Sabtu (3/10/15). Dalam pertandingan itu, Barcelona banyak membuang kesempatan.

Tapi, Sergio Rico mengatalan bahwa timnya pantas untuk menang karena buruknya konversi gol dari Barca.

Barca melakukan 28 kali percobaan gol untuk membobol gawang Sevilla. Sayangnya mereka hanya mampu mencetak satu gol, itu pun melalui tendangan penalti Neymar.

Barca sempat mengejar gol yang tertinggal dari Sevilla yang dicetak oleh Krohn-Dehli dan Vicente Iborana pada awal babak kedua. Tapi, gol Brca hanya mengenai mistar.

“Kami bermain bagus dan lebih baik dari Barcelona. Kami berhasil fokus sehingga mampu memetik tiga poin. Semoga kemenangan ini membawa ke jalur kemenangan lagi,” kata Rico.
KLIK DISINI


Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 08:48 PM.


no new posts