Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > DISKUSI > Lounge

Lounge Berita atau artikel yang unik, aneh, dan menambah wawasan semuanya ada disini dan bisa dishare disini.

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 25th June 2015
sendasendu sendasendu is offline
Member Aktif
 
Join Date: Apr 2012
Posts: 234
Rep Power: 0
sendasendu mempunyai hidup yang Normal
Default Kawasan Hijau Di Bagian Utara Ibu Kota


Di Jakarta masih ada kawasan yang bener-bener hijau kah? jawabannya adalah, MASIH! Kawasan hijau ini letaknya di bagian utara Jakarta, yaitu Suaka Margasatwa Muara Angke yang merupakan hutan mangrove alami di Jakarta.
Disini kita bisa liat banyak hal loh, ada beberapa jenis yang memang jenis langka, salah satunya yang paling langka adalah burung bubut Jawa (Centropus nigrorufus) yang Cuma tinggal ada 10 ini.
Selain burung, kita juga bisa liat beberapa hewan unik kayak monyet ekor panjang, kepiting, udang, buaya dan lain-lain. Oh ya, belum neybutin namanya ya, namanya adalah Suaka Margasatwa Muara Angke, kawasan ini juga termasuk hutan bakau atau mangrove loh, dan tentunya di pandang penting kan soalnya bakau bisa menyegah abrasi dan melindungi daratan dari ombak besar dari laut.
Monggo mampir ke sumbernya untuk rute menuju SMMA ini. Sumber


Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 05:09 PM.


no new posts