Inggris VS Polandia 16 Oktober 2013
Pertandingan Kualifikasi Piala Dunia akan mempertemukan Inggris melawan Polandia yang akan berlangsung pada tanggal 16 Oktober 2013 nanti.
Setelah memprediksi Pertandingan Kualifikasi Piala Dunia Swedia melawan Jerman Kali Ini Koransepakbola akan memberikan Prediksi Skor Bola Terhangat Buat Para penggemar Sepakbola Yang Ada Di Indonesia Dimana Negara Inggris akan menjamu Polandia Di Wembley.
Rekor Pertemuan Kedua tim ini Selalu Dimenangkan Oleh Inggris,Polandia Sangat Sulit untuk memenangi Pertandingan Melawan Inggris,Inggris yang saat ini masih memegang puncak Grup H dengan Poin Sembilan belas harus memenangi pertandingan Ini jika Tidak Ingin Digeser Oleh Ukraina Yang berada Diperingkat Kedua dengan Selisih Satu Poin.
Dilaga Pertandingan Inggris Sebelumnya berhasil Menang telak Melawan Montenegro dengan Skor 4 � 1,Sementara Dipertandingan Polandia Sebelumnya harus menelan Kekalahan pahit atas Ukraina dengan Skor 2- 1.