Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > HOBI > Mobil & Motor > Mobil

Mobil Wadah berkumpulnya pecinta, hobby, pemilik Mobil.

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 20th October 2012
SopDaging's Avatar
SopDaging SopDaging is offline
Ceriwiser
 
Join Date: Oct 2012
Posts: 563
Rep Power: 13
SopDaging mempunyai hidup yang Normal
Default Ini Dia Spesifikasi Lengkap Suzuki Ertiga

Jakarta, BosMobil.com - Bagi Anda yang penasaran dengan Suzuki Ertiga, diam-diam PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) sudah berani membeberkannya.



Melalui jaringan dealernya di Jabodetabek, Agen Pemegang Merek (APM) mobil suzuki itu sudah mengeluarkan brosur resmi dari MPV 7-seater tersebut.



Suzuki Ertiga dibekali mesin bensin K14 berkapasitas 1.4-liter. Mesin K-Series ini mampu menghasilkan daya 90 PS di 6.000 rpm dengan torsi puncak 130 Nm pada 4.000 rpm. Tenaga sebesar itu dirasa cukup untuk menopang body Ertiga yang memiliki panjang 4.265 mm, lebar 1.695 mm, tinggi 1.685 mm serta jarak sumbu roda 2.740 mm.



Hadir dengan varian GA, GL, dan GX, Suzuki Ertiga sudah dilengkapi dengan fitur tilt steering, keyless entry, central lock, audio steering switch, dan audio system Indash 2DIN CD/MP3 dengan koneksi USB. Khusus tipe teratas, yakni GX, telah diperkuat pula dengan fitur Anti-lock Brake System (ABS).



Dapat dipesan sekarang dengan uang tanda jadi mulai dari Rp.5 juta, Anda bisa memilih Suzuki Ertiga dengan warna Dusky Brown, Serene Blue, Radiant Red, Pearl White, Silky Silver, Graphite Grey, Burgundy, atau Black.


Berikut spesifikasi lengkap Suzuki Ertiga:



- Mesin: Bensin K14 1.4-liter (1.372 cc)

- Daya: 95 PS/6.000 RPM dan 130 Nm/4.000 RPM

- Kapasitas: 7 orang

- Panjang: 4.265 mm

- Lebar: 1695 mm

- Tinggi: 1685 mm

- Wheelbase: 2740 mm.

- Tilt steering

- Keyless entry

- Audio steering switch

- 2DIN Audio system CD MP3 USB

- ABS (Type GX)




[/spoiler]
Spoiler for open this:
Spoiler for open this:
for Penampakan:













Spoiler for open this:
Spoiler for open this:
for Penampakan:













[spoiler=open this] for Penampakan:














Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 09:50 AM.


no new posts