
27th January 2011
|
 |
Member Aktif
|
|
Join Date: Nov 2010
Posts: 164
Rep Power: 0
|
|
���Faringitis Virus���
Quote:
Definition :
Faringitis Virus adalah penyakit radang tenggorokan yang disebabkan oleh virus.
Sign & Symptoms :
Demam, tidak bergairah, rasa nyeri di kepala, mual Bisa disertai dengan suara serak, batuk dan radang pada hidung (Rhinitis). Penyakit ini dapat berlangsung selama1-2 hari atau dalam hal-hal tertentu dapat menetap sampai seminggu lamanya.
Treatment :
Karena penyebabnya adalah virus maka tidak diperlukan antibiotika, cukup diberikan obat-obat yang dapat menghilangkan gejala-gejala itu.
|
Posted via Mobile Device
|