Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > DISKUSI > News > Nasional

Nasional Berita dalam negeri, informasi terupdate bisa kamu temukan disini

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 28th December 2010
ceriwi1109er's Avatar
ceriwi1109er ceriwi1109er is offline
Member Aktif
 
Join Date: Jun 2010
Posts: 254
Rep Power: 284
ceriwi1109er is Ceriwis Prophetceriwi1109er is Ceriwis Prophetceriwi1109er is Ceriwis Prophetceriwi1109er is Ceriwis Prophetceriwi1109er is Ceriwis Prophetceriwi1109er is Ceriwis Prophetceriwi1109er is Ceriwis Prophetceriwi1109er is Ceriwis Prophetceriwi1109er is Ceriwis Prophetceriwi1109er is Ceriwis Prophetceriwi1109er is Ceriwis Prophet
Default ::.Puting Beliung Bakal Melanda Jakarta.::

Quote:
Kepala Pusat Perubahan Iklim dan Kualitas Udara Badan Meterologi Klimatologi dan Geofisika, Edvin Aldrian meminta warga Jakarta untuk mewaspadai potensi puting beliung yang diperkirakan terjadi di Ibukota pada malam pergantian tahun nanti.

Puting beliung diprediksi terjadi akibat tekanan udara rendah di Teluk Carpentaria di utara Australia, yang menarik massa udara dari barat ke Jakarta.

"Massa udara ini melalui pegunungan di Banten sehingga membentuk angin yang bergelombang dan turun di Jakarta seperti yang terjadi pada Selasa pukul 17.10 WIB," ujar Edvin.

Massa udara yang merupakan kumpulan awan cumulo nimbus itu merupakan bibit puting beliung yang berpotensi merusak alam di kawasan yang dilintasinya.

Kecepatan angin puting beliung itu bisa mencapai 30 knot atau setara dengan 50 kilo meter per jam.

Hingga kini, lanjut Edvin, awan cumulo nimbus itu masih menetap di sekitar Laut Jawa, sebelum menyeberang ke pulau Sumatera.

"Artinya, potensi puting beliung masih akan tetap ada di Jakarta dalam minggu ini tepatnya hingga awal tahun baru nanti," ungkapnya.

Selasa pukul 17.10 WIB, hujan lebat disertai angin puting beliung melanda Jakarta menumbangkan belasan pohon di berapa ruas jalan di lima kotamadya Jakarta.

Berdasarkan informasi dari Dinas Pertamanan dan Pemakaman DKI Jakarta, jumlah pohon yang tumbang diperkirakan belasan pohon.

"Jumlah masih sementara, diperkirakan belasan. Saya masih menunggu laporan," tutur Kepala Dinas Pertamanan dan Pemakaman DKI Jakarta, Chatarina Suryowati.

Adapun lokasi pohon tumbang adalah Gandaria, Tendean, Blok M, Simprig, Wijaya, Kebonsirih, Tanahabang, Kampungsawah, Cibubur, Mal Artagading, Srengseng, dan Palmerah.


Reply With Quote
  #2  
Old 28th December 2010
ceriwi1109er's Avatar
ceriwi1109er ceriwi1109er is offline
Member Aktif
 
Join Date: Jun 2010
Posts: 254
Rep Power: 284
ceriwi1109er is Ceriwis Prophetceriwi1109er is Ceriwis Prophetceriwi1109er is Ceriwis Prophetceriwi1109er is Ceriwis Prophetceriwi1109er is Ceriwis Prophetceriwi1109er is Ceriwis Prophetceriwi1109er is Ceriwis Prophetceriwi1109er is Ceriwis Prophetceriwi1109er is Ceriwis Prophetceriwi1109er is Ceriwis Prophetceriwi1109er is Ceriwis Prophet
Default


Bermanfaat? gunakan sebagai bentuk apresiasi.
Thread sampah? skip aja ndan...tidak perlu mandan memberikan komen di thread sampah.
Repost/Salkam? silahkan dimoderasi


mohon partisipasinya untuk menambahkan tag
Reply With Quote
  #3  
Old 28th December 2010
andrekedua andrekedua is offline
Newbie
 
Join Date: Jun 2010
Location: heaven and earth....
Posts: 18
Rep Power: 0
andrekedua mempunyai hidup yang Normal
Default

wah bener bgt bro td hujannya ga gede sih tapi anginya itu ckckck
ogut lagi dilantai 4 liat phon2 diluar udah kaya film twiter aja hehehe...
Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 07:59 PM.


no new posts