Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > DISKUSI > Chit & Chat

Chit & Chat Tempat mencurahkan isi hati dan mencari tips-tips berguna untuk pria dan wanita

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 10th February 2010
nunezavenger's Avatar
nunezavenger nunezavenger is offline
Ceriwis Pro
 
Join Date: Jan 2010
Location: Cafe Cewe Cowo, Circuit MotoGP, Hospital Ceriwis dan LP Cipinang
Posts: 2,455
Rep Power: 22
nunezavenger tau seluk beluk forumnunezavenger tau seluk beluk forumnunezavenger tau seluk beluk forumnunezavenger tau seluk beluk forumnunezavenger tau seluk beluk forumnunezavenger tau seluk beluk forumnunezavenger tau seluk beluk forumnunezavenger tau seluk beluk forum
Thumbs up Cara Jitu Ungkap Rasa Cinta

Moderator Pembalap Cinta is Back

Cara Jitu Ungkap Rasa Cinta



Mengungkapkan isi hati kita pada lawan jenis memang terasa sangat berat, apalagi jika kita termasuk golongan orang yang pemalu atau tak pernah punya pengalaman mengatakan perasaan cinta. Ada banyak faktor yang menyebabkan kita urung untuk mengatakannya. nah berikut ini ada cara yang bisa Anda lakukan agar Anda tak lagi kesulitan mengungkapkan rasa cinta anda

1. Rencanakan Dengan Matang.
Seperti sebuah perang yang akan anda hadapi untuk mengatakan cinta pada orang yang kamu tuju, Anda membutuhkan sebuah strategi dan latihan agar pada hari H Anda tidak grogi. Ajaklah sahabat anda sebagai partner, seolah-olah ia adalah orang yang akan anda "tembak".

2. Lihat Situasi Dan Kondisi.
Untuk mengatakan cinta tidak bisa sembarangan, Anda perlu melihat tempat dan waktu yg tepat agar saat anda mengungkapkan cinta kepada sang pujaan hati tidak sampai gagal.Jangan sampai (misalnya) pada saat Anda mengatakan cinta pada seorang perempuan yang pada saat itu sedang "ada tamu",alhasil..90% Anda akan ditolak.

3. Kenali Si Dia Dengan Baik
Hal ini penting agar Anda tidak kecewa pada saat Anda mengatakan cinta. Jika Anda yakin bahwa Anda akan diterima dia, maka jangan ragu-ragu untuk "menembak" Dia. Tapi jika status PDKT-mu selama ini menunjukkan bahwa dia hanya merespon Anda hanya sebagai teman atau sahabat,lebih baik batalkan saja biar Anda nanti tidak kecewa.

4. Ungkapkan Cinta Dengan Sesuatu.
Untuk mengatakan cinta itu tidak hanya dengan ucapan, tapi juga bisa dibarengi dengan tambahan benda yang disukai dia atau benda-benda yang mewakili perasaan Anda. Misalnya jika Anda lelaki, memberikan bunga mawar,cincin, kalung, boneka, dll.

Jika Anda perempuan, tak usah khawatir...karena tak perlu modal yang banyak, karena kebanyakan lelaki tak suka diberi sesuatu pada saat ini. Cukup dengan senyuman dibibir, kata cinta dengan sendu dan manja, anda pegang tangannya (jangan pegang yg lain-lain), apalagi jika anda sambil menangis, pasti 99% anda diterima si dia.

5. Cari Waktu Dan Tempat Yang Romantis.
Waktu yg paling tepat untuk mengatakan cinta yaitu pada saat senggang atau hari libur.Untuk tempat,le bih baik pilihlah tempat yg romantis di malam hari.

6. Ungkapkanlah Cinta Secara Langsung.
Si Dia akan lebih menghargai Anda jika Anda berbicara secara langsung ke Dia. Jangan pernah mengatakan cinta melalui perantara seperti teman, telepon, surat,dll. Karena nanti dikiranya Anda tidak serius.

7. Jika Berani, Ungkapkanlah Cinta Didepan Umum.
Ini hanya berlaku bagi Anda yang bermuka tebal dan bermental baja. Daftarkan rencana Anda "menembak dia" ke acara Reality Show tv seperti acara "Katakan Cinta".Dengan ini, apapun jawaban dari si Dia akan membuat anda terkenal karena masuk tv. Seandainya Anda ditolak, Anda pasti cepat mencari gebetan baru.

8. Berdoa Sebelum Mengatakan Cinta.
Hal ini yg kadang dilupakan atau kadang dianggap remeh oleh sebagian orang. Dengan berdoa, maka rencana anda akan membawa berkah. Kalaupun ditolak, biarkan malaikat yang mengomeli si Dia karena menolak anda

9. Siapkan Mental Anda.
Ini juga merupakan point yang paling penting agar semua rencana yang Anda atur tak berantakan ditengah jalan, karena pada saat Anda akan bicara, eh..ternyata suara tak keluar atau keringat dingin yang malah keluar,.Nah..ambil nafas dalam-dalam biar semua kata keluar dengan sendirinya.

10. Coba Cara Lain.
Nah..cara ini berguna bagi Anda yang memang punya tipe pemalu. Siapkan kertas dan bulpoint, tuliskan ungkapan cinta Anda dikertas itu. Misalnya.."Aku ingin kamu tau kalau aku sangat sayang sama kamu. Bagaimana dengan kamu...??" A. Aku juga sama, B. Kita temenan aja dulu C. Ragu-ragu, dan D, beri aku waktu. dll. Lakukan dengan semua strategi diatas, dan berikan dia bulpoin agar Anda bisa tahu jawaban langsung dari dia. Apabila jawaban B-C-D yg dia pilih, beri dia permen dan ucapan terima kasih. Bilang aja kalau Anda sedang ikut Polling.

11. Jangan Coba Cara Ini.
Pernah mendengar khan bunyi pepatah.."Cinta ditolak dukun bertindak". Nah..jangan pernah mengikuti cara yang satu ini karena Anda telah melanggar aturan. Lagi pula jika anda mendapatkannya, biasanya hubungan itu tak akan berlangsung lama atau berakhir dengan tidak baik
Nah..jika kamu menjalankan semua tips-tips dan cara diatas, Insya Allah 99% cinta kamu akan diterima oleh dia. Sedang 1% yang lain adalah rencana lain yg lebih baik diberi Tuhan kepada Anda, jadi jangan sampai kecewa apalagi sampai bunuh diri, karena itu adalah tindakan yang paling bodoh di dunia. Well...selamat mencoba and Good Luck


Selamat Mencoba





Reply With Quote
  #2  
Old 13th February 2010
Mboyz's Avatar
Mboyz Mboyz is offline
Ceriwis Lover
 
Join Date: Jan 2010
Location: Jember - Jatim
Posts: 1,331
Rep Power: 20
Mboyz tau seluk beluk forumMboyz tau seluk beluk forumMboyz tau seluk beluk forumMboyz tau seluk beluk forumMboyz tau seluk beluk forumMboyz tau seluk beluk forumMboyz tau seluk beluk forumMboyz tau seluk beluk forumMboyz tau seluk beluk forum
Default

NiCe InPo...
Kayaknya perLu dicoba dech...
Reply With Quote
  #3  
Old 13th February 2010
nunezavenger's Avatar
nunezavenger nunezavenger is offline
Ceriwis Pro
 
Join Date: Jan 2010
Location: Cafe Cewe Cowo, Circuit MotoGP, Hospital Ceriwis dan LP Cipinang
Posts: 2,455
Rep Power: 22
nunezavenger tau seluk beluk forumnunezavenger tau seluk beluk forumnunezavenger tau seluk beluk forumnunezavenger tau seluk beluk forumnunezavenger tau seluk beluk forumnunezavenger tau seluk beluk forumnunezavenger tau seluk beluk forumnunezavenger tau seluk beluk forum
Default

Quote:
Originally Posted by Mboyz View Post
NiCe InPo...
Kayaknya perLu dicoba dech...
silahkan ndan, semoga sukses
Reply With Quote
  #4  
Old 2nd May 2010
zer0's Avatar
zer0 zer0 is offline
Ceriwis Addicted
 
Join Date: Apr 2010
Location: Een Andere W
Posts: 4,332
Rep Power: 24
zer0 tau seluk beluk forumzer0 tau seluk beluk forumzer0 tau seluk beluk forumzer0 tau seluk beluk forumzer0 tau seluk beluk forumzer0 tau seluk beluk forumzer0 tau seluk beluk forumzer0 tau seluk beluk forum
Default

klo ane ga ribet2 ndan,,langsung to the point,,coz ane ga suka muter2 dulu
Reply With Quote
  #5  
Old 2nd May 2010
nunezavenger's Avatar
nunezavenger nunezavenger is offline
Ceriwis Pro
 
Join Date: Jan 2010
Location: Cafe Cewe Cowo, Circuit MotoGP, Hospital Ceriwis dan LP Cipinang
Posts: 2,455
Rep Power: 22
nunezavenger tau seluk beluk forumnunezavenger tau seluk beluk forumnunezavenger tau seluk beluk forumnunezavenger tau seluk beluk forumnunezavenger tau seluk beluk forumnunezavenger tau seluk beluk forumnunezavenger tau seluk beluk forumnunezavenger tau seluk beluk forum
Default

Quote:
Originally Posted by zer0 View Post
klo ane ga ribet2 ndan,,langsung to the point,,coz ane ga suka muter2 dulu
wah tipe cowo yg to the point ternyata..
saran gw klo to the point, jangan sampe mengagetkan si korban ya ndan...

sukses
Reply With Quote
  #6  
Old 18th May 2010
r1yd's Avatar
r1yd r1yd is offline
Ceriwis Lover
 
Join Date: May 2010
Location: - eaRth pRis0n -
Posts: 1,968
Rep Power: 21
r1yd tau seluk beluk forumr1yd tau seluk beluk forumr1yd tau seluk beluk forumr1yd tau seluk beluk forumr1yd tau seluk beluk forumr1yd tau seluk beluk forumr1yd tau seluk beluk forumr1yd tau seluk beluk forumr1yd tau seluk beluk forum
Default

ane klo ngungkapin slalu lewat tlpon ndan,,,
Soal.a agk grogi klo tatap muka mah :blink:
Reply With Quote
  #7  
Old 18th May 2010
dex's Avatar
dex dex is offline
Ceriwiser
 
Join Date: Apr 2010
Location: Alam Takambang Jadi Guru, Dima Bumi Dipijak, Disinan Langik Dijunjuang......
Posts: 808
Rep Power: 19
dex mempunyai banyak pengalamandex mempunyai banyak pengalamandex mempunyai banyak pengalamandex mempunyai banyak pengalamandex mempunyai banyak pengalamandex mempunyai banyak pengalamandex mempunyai banyak pengalaman
Default

nanya dong ndan, kalo udah jadian tapi si cewek suka minder gimana caranya meyakinkan supaya dia gak minder ya ndan
Reply With Quote
  #8  
Old 19th May 2010
nunezavenger's Avatar
nunezavenger nunezavenger is offline
Ceriwis Pro
 
Join Date: Jan 2010
Location: Cafe Cewe Cowo, Circuit MotoGP, Hospital Ceriwis dan LP Cipinang
Posts: 2,455
Rep Power: 22
nunezavenger tau seluk beluk forumnunezavenger tau seluk beluk forumnunezavenger tau seluk beluk forumnunezavenger tau seluk beluk forumnunezavenger tau seluk beluk forumnunezavenger tau seluk beluk forumnunezavenger tau seluk beluk forumnunezavenger tau seluk beluk forum
Default

Quote:
Originally Posted by r1yd View Post
ane klo ngungkapin slalu lewat tlpon ndan,,,
Soal.a agk grogi klo tatap muka mah :blink:
gpp ndan, untuk pembukanya..
tapi alangkah baiknya, pas ketemu, ungkapin lagi ke dia secara langsung..

wanita suka dengan pria gentle..
karena mereka menganggap, pria gentle bisa menjaga mereka dari bahaya..

CMIIW
Quote:
Originally Posted by dex View Post
nanya dong ndan, kalo udah jadian tapi si cewek suka minder gimana caranya meyakinkan supaya dia gak minder ya ndan
ehmmm..
disesi curhat aja ya ndan
http://ceriwis.us/showthread.php?t=7103
Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 04:16 AM.


no new posts