Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > HOBI > Komputer & Teknologi > Non Windows > Linux & Open source community

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 23rd November 2011
Crozzover's Avatar
Crozzover Crozzover is offline
Member
 
Join Date: Nov 2011
Posts: 55
Rep Power: 0
Crozzover mempunyai hidup yang Normal
Default Transparansi terminal Ubuntu ultimate 10.04lts

1.Akses Terminal

2.Pada jendela Terminal klik menu Edit ---> Profile Preferences

3.Akan muncul jendela Editing Profiles.klik tabulasi Colors

4.Pada tabulasi Colors , hilangkan tanda centang pada opsi Use Colors From System Themes

5.Klik color box pada bagian Tex Color kemudian isikan #E9D4AC sebagai color namesnya ( atau pilih warna laen yang sesuai keingginan agan-agan ) kalo sudah klik Ok.

6.Selanjutnya pada bagian background color , isikan #1B150B sebagai color namenya ( atau pilih warna laen yang sesuai keingginan agan-agan ) kalo sudah klik Ok.

7.Slnjtnya klik tabulasi Background , kemudian tandai pilihan Transparant Background , lalu tekan tingkat transparansinya dgn mengeser slide ke kiri atau ke kanan ( semakin kekanan semakin transparan background treminal agan - agan )

gimana gan dah transparan lum terminalnya

bagi yang dah ISO mau dong bagi

maturnuwun sebelumnya , maaf kalo baru pertama bikin trit ni ...



Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 11:24 PM.


no new posts