FAQ |
Calendar |
![]() |
|
Nasional Berita dalam negeri, informasi terupdate bisa kamu temukan disini |
![]() |
|
Thread Tools |
#1
|
||||
|
||||
![]() ![]() Jakarta - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menggelar silaturahim dengan pimpinan lembaga negara di Istana Negara. Pertemuan juga membahas isu-isu terkini. Informasi yang dihimpun detikcom dari Biro Pers dan Media Istana Kepresidenan, Kamis (4/8/2011), acara akan berlangsung pukul 10.00 WIB. Pertemuan membahas isu-isu terkini terkait dengan hubungan kelembagaan antara lembaga negara dengan pemerintah. Sebelumnya telah digelar pertemuan serupa yang berlangsung di kantor Mahkamah Konstitusi (MK). Pada saat itu, dibahas mengenai komitmen bersama untuk tetap mempertahankan Pancasila. Pantauan detikcom, pukul 09.30 WIB, para pimpinan lembaga tinggi negara belum tampak memasuki Istana Negara. sumber |
#2
|
||||
|
||||
![]()
kayanya bakalan ada misi politik terselubung lagi neeh
![]() |
![]() |
|
|