Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > HOBI > Sports > Sepak Bola

Sepak Bola Tempat berkumpulnya para Bola mania di seluruh tanah air. Fans ataupun pecinta bola bisa berbagi info disini.

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 20th May 2016
reizasiagian reizasiagian is offline
Ceriwis Pro
 
Join Date: Jun 2015
Posts: 2,524
Rep Power: 14
reizasiagian sebentar lagi akan terkenalreizasiagian sebentar lagi akan terkenal
Wink Kontrak diperpanjang, gaji john terry dipotong 65%



John Terry sudah meneken kontrak barunya di Stamford Bridge selama satu tahun pada Rabu (18/5/2016) kemarin. Namun, sang bek itu harus rela kehilangan 65% gajinya yang semula.

Gaji Terry yang awalnya 140 ribu poundsterling per pekan, mulai musim depan akan terpotong menjadi 50 ribu poundsterling per pekan.

Sebanyak 90 ribu poundsterling atau 65% harus dipangkas dari gaji sebelumnya. Namun, Terry masih bisa mendapat insentif tambahan sesuai dengan jumlah performanya.

Selain itu, posisi Terry sebagai bek utama Chelsea pun tergeser karena manajer Antonio Conte sepertinya akan mengutamakan bek-bek lain seperti Gary Cahill, Kurt Zouma atau Branislav Ivanovic.

Sang bek veteran itu juga dilaporkan telah menolak tawaran dari sebuah klub raksasa Tiongkok demi meneruskan karirnya bersama The Blues.
KLIK DISINI


Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 02:47 AM.


no new posts