Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > DISKUSI > Lounge

Lounge Berita atau artikel yang unik, aneh, dan menambah wawasan semuanya ada disini dan bisa dishare disini.

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 14th September 2015
Gusnan's Avatar
Gusnan Gusnan is offline
Moderator
 
Join Date: Jun 2013
Posts: 27,623
Rep Power: 49
Gusnan memiliki kawan yg banyakGusnan memiliki kawan yg banyakGusnan memiliki kawan yg banyak
Default Pria Ini Hancurkan Mercy Rp 3 Miliar Pakai Stick Golf

Senin, 14/09/2015 11:19 WIB









Guangzhou
-Frustrasi karena mobil Mercy mewahnya rusak, seorang pria nekat menghancurkan mobil itu dengan stick golf.

Awal cerita terjadi ketika pria pemilik Mercedes-Benz S63 seharga sekitar Rp 3 miliar itu mengeluh karena mobilnya sering mogok ke diler penjual mobil Mercy di Guangzhou, China.

Dikutip dari 9news.com.au, si diler, Shin Sung Motors dianggap tidak bertanggung jawab karena tidak memberikan ganti rugi.

Kesal karena sikap diler seperti itu, pria berbaju hitam itu nekat menghancurkan mobilnya di depan diler. Sebuah video yang direkam oleh para pengguna jalan memperlihatkan pria itu secara sistematis menghancurkan setiap panel kendaraan. Mulai dari lampu, sampai bagian bodi mobil lainnya.

Ini bukan kali pertama seorang pemilik kendaraan merasa tidak puas dengan kendaraan dan merusaknya. Beberapa waktu lalu di China, ada pemilik mobil yang menghancurkan mobil dengan kapak, ada juga yang menarik mobil Range Rover dengan keledai ke diler karena mobil sering mogok.

Reply With Quote
Reply


Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 05:59 PM.


no new posts