Ceriwis  

Go Back   Ceriwis > DISKUSI > News > Nasional

Nasional Berita dalam negeri, informasi terupdate bisa kamu temukan disini

Reply
 
Thread Tools
  #1  
Old 8th September 2011
librilz's Avatar
librilzVIP librilz is offline
Ceriwis VIP
 
Join Date: Mar 2011
Posts: 15,788
Rep Power: 92
librilz is Ceriwis Prophetlibrilz is Ceriwis Prophetlibrilz is Ceriwis Prophetlibrilz is Ceriwis Prophetlibrilz is Ceriwis Prophetlibrilz is Ceriwis Prophetlibrilz is Ceriwis Prophetlibrilz is Ceriwis Prophetlibrilz is Ceriwis Prophetlibrilz is Ceriwis Prophetlibrilz is Ceriwis Prophet
Default Bus Mogok, Antrean Panjang Terjadi di Pelabuhan Bakaheuni

Quote:

Jakarta
- Malam ini antrean panjang kendaraan yang ingin memasuki pelabuhan Bakaheuni, Lampung terjadi. Kemacetan ini disebabkan sebuah bus mogok beberapa meter di dekat pintu masuk pelabuhan itu.

"Antrean panjang karena ada bus mogok. Jarak 500 meter ke pintu masuk pelabuhan ditempuh dalam waktu 30 menit," ujar seorang pengedara yang akan menyebrang ke Merak, Heri kepada detikcom, Kamis (8/9/2011).

Menurut Heri, dari tiga jalur yang biasanya bisa dilalui kendaraan menuju pelabuhan Bekaheuni, malam ini hanya satu jalur saja. Hal ini membuat arus kendaraan yang ingin menyebrang menjadi tersendat.

"Dari tiga jalur hanya digunakan satu jalur karena bus menutup dua jalur lainnya. Akibatnya macet dan mobil tidak bergerak menunggu giliran," terangnya.

Belum diketahui penyebab mogoknya bus tersebut. Namun hingga masuk ke pintu pelanuhan Bakaheuni, Heri menuturkan bila bus tersebut belum dievakuasi.

"Tadi waktu saya lewat sekitar 15 menit lalu masih belum dievakuasi. Saya sekarang sudah di kapal mau ke Merak," imbuh Heri saat dihubungi pukul 01.00 WIB.



Source


Reply With Quote
  #2  
Old 10th September 2011
DreamWorld's Avatar
DreamWorld DreamWorld is offline
Ceriwis Geek
 
Join Date: Mar 2011
Location: Bandung
Posts: 19,160
Rep Power: 90
DreamWorld is Ceriwis ProphetDreamWorld is Ceriwis ProphetDreamWorld is Ceriwis ProphetDreamWorld is Ceriwis ProphetDreamWorld is Ceriwis ProphetDreamWorld is Ceriwis ProphetDreamWorld is Ceriwis ProphetDreamWorld is Ceriwis ProphetDreamWorld is Ceriwis ProphetDreamWorld is Ceriwis ProphetDreamWorld is Ceriwis Prophet
Default

parah dah macet nya panjang bener
Reply With Quote
Reply

Thread Tools

Posting Rules
You may not post new threads
You may not post replies
You may not post attachments
You may not edit your posts

BB code is On
Smilies are On
[IMG] code is On
HTML code is Off


 


All times are GMT +7. The time now is 06:48 AM.


no new posts