View Single Post
  #1  
Old 13th February 2015
Gusnan's Avatar
Gusnan Gusnan is offline
Moderator
 
Join Date: Jun 2013
Posts: 27,623
Rep Power: 49
Gusnan memiliki kawan yg banyakGusnan memiliki kawan yg banyakGusnan memiliki kawan yg banyak
Default Proton Iriz Masuk Indonesia Mulai Bulan Mei


Proton Iriz (Image: Paultan)

ProtonCity CarMobil HatchbackMobil Baru



Lagi-lagi segmen city car Tanah Air bakal kedatangan satu punggawa anyar yang memperbanyak pilihan bagi Anda fans mobil-mobil berukuran kompak. Ia adalah Proton Iriz yang kini telah banyak beredar di jalanan Malaysia dan Brunei.
Proton Iriz yang juga masih belum genap setahun mendarat di Malaysia akan dipasarkan ke Indonesia oleh Proton Edar Indonesia (PEI) mulai bulan Mei mendatang.
'Kami akan membawa Proton Iriz ke Indonesia. Rencananya Mei nanti kita luncurkan,' tutur Kepala Divisi Penjualan dan Pemasaran PEI, Winara Arigayo dalam jumpa pers di Jakarta belum lama ini.
Winara melanjutkan bahwa takkan ada perbedaan yang terlalu jauh masalah spesifikasi antara Iriz yang beredar di Malaysia dengan yang diluncurkan e Bumi Nusantara kelak. Hanya saja akan ada sedikit penyesuaian. Di samping itu harganya dikabarkan akan lebih murah.

Reply With Quote