Ceriwis

Ceriwis (https://forum.ceriwis.com/forum.php)
-   Business (https://forum.ceriwis.com/forumdisplay.php?f=15)
-   -   Zona nyengir humor marketing (https://forum.ceriwis.com/showthread.php?t=30290)

younoob 28th July 2010 05:12 PM

Zona nyengir humor marketing
 

Istilah dalam Dunia Marketing

Sejumlah mahasiswa bertanya pada dosennya tentang arti dari beberapa istilah dalam dunia marketing. Agar lebih mudah dipahami ia menjelaskannya dengan sejumlah analogi:

1. Ada gadis cantik di sebuah pesta. Kamu mendatanginya dan langsung bilang, �Saya orang kaya. Nikah sama saya, yuk!� Itu namanya Direct Marketing.:nyahaha:

2. Ada gadis cantik di sebuah pesta. Salah satu temanmu menghampirinya. Sambil menunjuk ke arah kamu, temanmu itu berkata, �Dia orang kaya, nikah sama dia, ya!� Itu namanya Advertising.:nyahaha:

3. Ada gadis cantik di sebuah pesta. Kamu menghampirinya, lalu minta nomor HP. Esok harinya kamu telepon dia dan langsung bilang, �Saya orang kaya. Nikah sama saya, yuk!� Itu namanya Telemarketing. :nyahaha:

4. Kamu melihat gadis cantik di sebuah pesta. Kamu merapikan diri, lalu menuangkan minuman buat dia, dan membukakan pintu buat dia. Sambil mengantarnya pulang, kamu bilang, �By the way, saya orang kaya nih. Nikah sama saya, yuk!� Itu namanya Public Relations. http://www.kaskus.us/images/smilies/ngakak.gif
5. Kamu melihat gadis cantik di sebuah pesta. Dia menghampiri kamu dan berkata, �Kamu orang kaya, kan? Nikah sama saya, yuk!' Itu namanya Brand Recognition.

6. Ada gadis cantik di sebuah pesta. Kamu mendatanginya dan langsung bilang, �Saya orang kaya. Nikah sama saya, yuk!�, tapi dia malah menampar kamu. Itu namanya Customer Feedback.

7. Ada gadis cantik di sebuah pesta. Kamu mendatanginya dan langsung bilang, �Saya orang kaya. Nikah sama saya, yuk!�, terus dia memperkenalkan kamu ke suaminya. Itu namanya Demand and Supply Gap.

8. Kamu melihat gadis cantik di sebuah pesta. Kamu menghampirinya, tapi belum juga kamu sempat bilang apa-apa, ada pria lain datang dan
langsung berkata, �Saya orang kaya nih. Nikah sama saya, yuk!' Lalu sang gadis pergi dengan pria tersebut. Itu namanya Losing Market Share.

9. Kamu melihat gadis cantik di sebuah pesta. Kamu menghampirinya, tapi belum juga kamu sempat bilang, �Saya orang kaya nih. Nikah sama saya, yuk!'.... tiba-tiba istri kamu nongol! Itu namanya Barrier to New Market Entry.

sumber

blueparadise 28th July 2010 07:11 PM

boleh juga nih contoh yg dijelaskan .. cocok penerapannya dan gokil :pede:

younoob 28th July 2010 07:54 PM

Quote:

Originally Posted by blue paradise (Post 319851)
boleh juga nih contoh yg dijelaskan .. cocok penerapannya dan gokil :pede:

iya ndan..
definisi2nya diganti sama kata2 gokil


All times are GMT +7. The time now is 08:59 AM.