Ceriwis

Ceriwis (https://forum.ceriwis.com/forum.php)
-   Health (https://forum.ceriwis.com/forumdisplay.php?f=269)
-   -   Tips menurunkan minus mata (https://forum.ceriwis.com/showthread.php?t=119691)

i1i 6th January 2011 10:53 PM

Tips menurunkan minus mata
 

http://www.f-buzz.com/wp-content/upl...asses_girl.jpg
Jika Anda bermata minus, pengguna kacamata atau contact lens, Anda punya harapan menurunkan minus mata Anda bahkan sampai sembuh tanpa operasi. melainkan hanya dengan sedikit ketelatenan dari sebuah metode yang diciptakan oleh Dr. William Bates.
Tips ini juga sangat membantu bagi para karyawan dan profsional maupun gamer ataupun facebooker yang sering berlama-lama di depan monitor - Anda butuh relaksasi.
Seperti dikutip dari Eyehealthremedies, Jumat (12/3/2010) ada beberapa Metode Bates yang bisa dilakukan, yaitu:

1. Bersembunyi
Latihan penglihatan ini membantu mata untuk rileks dan beristirahat.
Cobalah duduk dengan nyaman di depan meja kemudian taruh beberapa bantal hingga tingginya sejejer mata. Letakkan siku tangan di atas bantal tersebut kemudian tutup mata dengan dua telapak tangan hingga tidak ada cahanya yang masuk. Bernapaslah perlahan, santai dan membayangkan dalam kegelapan. Mulailah melakukan hal ini selama 10 menit sebanyak 2-3 kali dalam sehari.

2. Menggoyangkan bola mata
Cobalah berdiri dan fokus pada titik yang jauh, lalu goyangkan bola mata dari kiri dan kanan atau sebaliknya sambil berkedip sebanyak 100 kali setiap hari. Berkedip berguna untuk membersihkan dan melumasi mata.

3. Memilih satu warna dalam satu hari
Pilihlah satu warna berbeda tiap hari dan melihat keluar dengan objek warna yang dipilih sepanjang hari. Ketika melihatnya seseorang akan lebih menyadari warna daripada bentuknya.

4. Berjemur
Cobalah untuk melakukan hal ini sekali dalam sehari. Kegiatan ini membutuhkan hari yang cerah atau cahaya lampu yang bagus.

Caranya tutup mata lalu lihat langsung ke matahari melalui mata tertutup. Sambil melihat matahari, perlahan-lahan gerakkan kepala ke kiri dan ke kanan sampai sejauh yang Anda bisa hingga hampir menyentuh pundak. Hal ini membantu membawa lebih banyak sirkulasi darah ke leher. Lakukan hal ini selama 3-5 menit.

5. Menggeser penglihatan
Banyak orang yang menghabiskan waktu untuk menatap layar komputer di depan wajahnya. Cobalah untuk menggeser penglihatan Anda pada tenunan kain di lengan baju, poster di dinding atau pohon di seberang jalan. Hal ini dapat membantu meningkatkan penglihatan periferal dan dapat membantu rabun jauh, rabun dekat dan masalah penglihatan lainnya. Bahkan pada beberapa kasus bisa menghilangkan katarak.

Dr William Bates memberikan tips agar saat melakukan senam mata melepaskan kacamata atau kontak lensa agar merasa lebih nyaman dan santai. Ketika melakukan latihan ini cobalah untuk sangat berkonsentrasi pada mata sehingga hasilnya lebih maksimal.

dikzzz 6th January 2011 11:27 PM

berhubung ane jg minus bisa d coba ni tips nya...nice

DeMargie 6th January 2011 11:40 PM

dicoba dulu ya ndan tipsnya..

reputation 7th January 2011 06:43 AM

jiah....
masuk lagi dia

FloatToGfx 7th January 2011 10:10 AM

Untung deh, ane setiap hari di depan komputer, tapi belom pernah minus.
:lari2:

Mionerst 7th January 2011 02:55 PM

Quote:

Originally Posted by FloatToGfx (Post 612944)
Untung deh, ane setiap hari di depan komputer, tapi belom pernah minus.
:lari2:

sama kayak ane kumendan :shake:

basta323 7th January 2011 02:58 PM

Ane Laporin Ya Ndan Threadnya ...

Kyknya Salah Kamar Harusnya Di Kesehatan ...

Makasih :gomen:

fairypotter 7th January 2011 03:52 PM

ih wow,, bru denger nih tips...
ntar ane kasih tau tmn ane yg minus ah... :lari2:

biggun 7th January 2011 04:52 PM

wwiihhh tips nya keren jg nich..!!
oy klo makan wortel ngaruh ga yah..?? :tanya:

theghel 7th January 2011 11:00 PM

wahh..tips yg bagus


All times are GMT +7. The time now is 10:48 PM.